Popular Post

Posted by : Kawan Lama


Selamat pagi semua...
apa kabarnya???

Kali ini saya akan meng share tentang cara membuat widget greeting...
ini bukan widget greeting biasa lho...
Widget ini akan mem berikan ucapan selamat pagi/siang/sore/malam kepada para pengunjung secara otomatis....
Tinggal set waktu yang di inginkan dan dia akan memberikan sambutan secara otomatis...


Nah langsung aja ya....
  1. Buka Dashboard
  2. Lalu pilih Tata Letak
  3. Pilih Tambah Gadget pilih HTML java scrip
  4. Masukkan kode berikut ini

      <script type="text/javascript"> var d = new Date(); var time = d.getHours(); if (time>=0 && time<10){document.write("<b>Selamat pagi pengunjung! Selamat datang di Oka WIdhyartha's Blog</b>"); } else if (time>=10 && time<16){document.write("<b>Selamat siang pengunjung! Selamat datang di Oka WIdhyartha's Blog</b>"); } else if (time>=16 && time<18){document.write("<b>Selamat sore pengunjung! Selamat datang di Oka WIdhyartha's Blog</b>"); } else{document.write("<b>Selamat Malam pengunjung! Selamat datang di Oka WIdhyartha's Blog</b>"); }</script><br/> <br/><left><span style="font-size: x-small;">widget by : <a href="http://www.oka-widhyartha.blogspot.com/" target="_blank" title="Tempat Berbagi Info"><b><span style="color: black;">oka-widhyartha</span></b></a></span></left>
  5. Nah...
    Ganti tulisan MERAH dengan ucapan selamat pagimu, tulisan ORANGE untuk ucapan selamat siang mu, tulisan KUNING untuk ucapan selamat sore mu, dan tulisan HIJAU untuk ucapan selamat malam mu...
    Kalau yang Warna BIRU itu untuk set waktu... gak diganti juga gpp kok....
  6. Lalu Simpan
Selesai deh.... selamat mencoba :D
terimakasih,,,http://oka-widhyartha.blogspot.com/2012/06/cara-membuat-widget-greeting-selamat.html

{ 3 komentar... read them below or Comment }

  1. TERIMA KASIH GAN..............

    BalasHapus
  2. gan kunjungan balik ke kafenaruto.blogspot.com
    jangan lupa juga download

    BalasHapus
  3. Mantaph gan.. kunjungan balik eaaaa.. BUKA SAYA

    BalasHapus

- Copyright © Uniset DC ™ - Date A Live - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -